Namun untuk urusan mendonorokan darah, golongan darah B hanya bisa mentransfusi darah ke pemilik golongan darah AB (Asalkan faktor rhesus keduanya sama).
Baca Juga: Kayak Mas Aris Layangan Putus, Ini Golongan Darah yang Suka Selingkuh
Tidak Bisa Makan Makanan Berlemak Terlalu Banyak
Fakta golongan darah B kali ini mungkin agak mengecewakan bagi Anda pemilik golongan darah B yang gemar mengonsumsi makanan berlemak seperti daging sapi, ayam, atau kambing.
Makanan berlemak semisal daging ayam ditengarai dapat menyebabkan aglutinasi lektin, yakni penggumpalan darah yang bisa berujung pada kerusakan aliran darah dan menghasilkan penyakit stroke dan gangguan autoimun.
Nah, sifat golongan darah B membuatnya lebih rentan untuk mengalami kondisi aglutinasi ini ketimbang golongan darah lainnya.
Golongan Darah B Tidak Mudah Sakit
Melansir thrombocyte, golongan darah B adalah golongan darah yang memiliki daya tahan paling baik di antara golongan darah lainnya.
Sehingga para pemilik golongan darah ini biasanya tidak mudah terserang penyakit.
Kendati demikian, golongan darah B disebut-sebut mudah merasa stres dan depresi.
Guna mengatasi hal ini, pemilik golongan darah B disarankan untuk melakukan sejumlah aktivitas fisik yang menyehatkan, seperti olahraga tenis, mendaki gunung, dan martial arts.
Baca Juga: Urutan Golongan Darah yang Paling Pintar, B Sedikit Harapan