Jenis bidang usaha yang bisa kamu jalankan dan mengoptimalkan energi kayu adalah percetakan buku, jasa foto copy serta penjualan yang berkaitan dengan serat kayu.
Bila seseorang berkeinginan menerapkan Feng Shui ini, pilihlan untuk berbisnis pada sektor bunga-bungaan serta penjual bahan baku sehari-hari.
Elemen Api
Urutan kedua adalam elemen api. Elemen Api bisa diramalkan akan memberikan penghasilan lebih banyak di Tahun Macan Air.
Bisnis dengan elemen api dipercaya membawa keberuntungan yang tinggi, bisa saja menambah hoki sebanyak 25 persen dari sebelumnya.
Bisnis dengan elemen api bisa kamu praktikan dengan bisnis makanan atau catering, serta jenis usaha makanan dengan metode masak dadakan.
Baca Juga: Bikin Karier Melambung Tinggi di Tahun 2022 dengan Elemen Api ala Feng Shui
Bukan hanya dalam bisnis makanan tapi, elemen api bisa dipratikan dalam dalam dunia hiburan dan profesi yang memberikan jenjag karier tinggi.
Elemen api akan bekerja secara optimal bila kamu menjalankan bisnis entertainment (usaha hiburan), keuangan, saham dan marketing.
Kehidupan keuangan dalam menjalankan bisnis dengan unsur api dinilai juga berperngaruh pada gairah pengusahanya.
Elemen Logam
Meski tidak akan seberuntung elemen kayu dan api, tapi elemen logam sangat membantu dalam mewujudkan mimpi serta menambah cuan begitu banyak.
Dibanding tahun sebelumnya elemen Logam akan terus memberikan energi baik dan dapat menarik rezeki lebih kuat.
Bidang usaha yang dinilai dengan akan melejit dan memasukan unsur logam dalam segala bisnisnya bisa dipilih dengan melibatkan jual barang elektronik, perangkat digital serta bagian di bidang perbengkelan.
Baca Juga: Feng Shui Cermin di Balik Kompor, Benarkah Dapat Melipatgandakan Kekayaan?