Terletak 50 km dari barat daya Surabaya, Kota Mojekerto hanya memiliki luas sebesar 16,465 km persegi.
Meskipun tidak luas, penduduk yang menghuni kota ini menyentuh angka 112.547 jiwa.
2. Magelang - Jawa Tengah
Magelang merupakan kota yang terkenal akan salah satu keajaiban dunia, yaitu Candi Borobudur.
Selain terkenal punya keajaiban dunia, Magelang juga dikenal memiliki luas kota yang cukup sempit dan kecil.
Luas kota ini hanya sebesar 18,12 km persegi saja. Namun, penduduk yang menempati kota ini berada di angka 127.784 jiwa.
Ini membuat Magelang dinobatkan sebagai salah satu kota terkecil di Indonesia.
Baca Juga: 5 Kota Paling Sepi Penduduk di Dunia, Sunyi Karena Hanya Dihuni 50 Orang Saja!
3. Kota Padang Panjang - Sumatera Barat