3 Tempat Wisata di Indonesia Berbalut Legenda Cinta, Pernah Berkunjung?

14 Februari 2022 16:10 WIB
Ilustrasi wisata
Ilustrasi wisata ( travel.kompas.com)

Sayangnya, ketika kurang satu candi lagi, Bandung Bondowoso gagal akibat kecerdikan dari Roro Jonggrang yang membuat ayam berkokok sebelum matahari terbit.

Mengetahui ditipu oleh Roro Jonggrang, Bandung Bondowoso murka dan mengutuk putri cantik itu menjadi batu.

Berdasarkan sejarah dari para ahli, Candi Prambanan dibangun oleh Raja Rakai Pikatan di antara 840 - 856 Masehi.

Adapun pembangunan candi kecil di sekeliling candi utama dibuat pada masa kepemimpinan raja berikutnya.

Pembangunannya dilakukan hingga masa kepemimpinan dari Rakai Watukara Dyah Balitung di 898 - 915 M.

Baca Juga: Angkringan Kapal Isi, Angkringan Favoritnya Para Mahasiswa

3. Situ Patenggang

Situ Patenggang

Situ Patenggang yang ada di Ciwidey, Bandung, Jawa Barat ternyata juga menyimpan kisah cinta di baliknya.

Nama Situ Patenggang bahasa Sunda, situ yang berarti danau, sementara patenggang memiliki arti mencari.

Menurut kepercayaan setempat, asal mula terbentuknya Situ Patenggang dulu kala diawali oleh dua orang yang saling mencintai, yakni Ki Santang, anak seorang prabu, dan Dewi Rengganis, seorang putri titisan dewi, seperti dilansir dari Jabarprov.go.id. 

Lama berpisah dan saling mencari, akhirnya keduanya bisa bertemu kembali di sebuah tempat bernama Batu Cinta.

Dari pertemuan itu, Dewi Rengganis meminta untuk dibuatkan danau dan perahu untuk berlayar.  Danau tersebut kini dikenal dengan nama Situ Patenggang.

Sementara perahunya menjadi sebuah pulau berbentuk hati dengan nama Pulau Asmara atau Pulau Sasaka.

Menurut mitos yang beredar, cinta pasangan kekasih yang berkunjung ke Situ Patenggang untuk melihat Batu Cinta dan berkeliling Pulau Asmara akan kekal abadi. 

Kini, Situ Patenggang telah menjadi tempat wisata alam yang asri dan banyak dikunjungi oleh wisatawan.

Udaranya yang sejuk dan asri juga membuat kunjungan ke kawasan tersebut terasa begitu menenangkan. Banyak aktivitas yang bisa dilakukan oleh pengunjung di tempat ini, seperti memancing, berjalan-jalan di kebun teh, piknik, naik sepeda air, dan naik perahu keliling danau. 

Baca Juga: Rekomendasi Wisata Dekat Gunung Kemukus, Keindahannya Tiada Tanding!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm