Sonora.ID - Vaksin COVID-19 dosis 1 dan 2 tidak bisa menjamin seseorang tidak terinfeksi. Adapun 5 tanda orang yang sudah vaksin COVID-19 dosis 1 dan 2 kena COVID-19.
Umumnya, tanda atau gejala yang dirasakan hampir sama tapi sebenarnya berbeda.
Saat COVID-19 muncul pertama kali, tanda yang sering muncul dari orang yang telah terinfeksi ialah demam, batuk berangsur-angsur, kehilangan indra penciuman, perasa, kelelahan, hingga sakit tenggorokan.
Meski begitu, ada pula orang yang sudah terinfeksi COVID-19 tapi tidak menunjukkan gejala yang sudah disebutkan sebelumnya.
Setelah jumlah masyarakat Indonesia yang telah menerima vaksin COVID-19 dosis 1 dan 2 telah bertambah, masih ada orang-orang yang daya tahan tubuhnya rendah.
Lantas, apa saja tanda orang yang sudah vaksin COVID-19 dosis 1 dan 2 kena COVID-19?
Baca Juga: Waspadai Covid 19 di Makassar, Pakar Kesehatan Prediksi Belum Puncak
5 tanda orang yang sudah vaksin COVID-19 dosis 1 dan 2 kena COVID-19
Berikut adalah 5 tanda orang yang sudah vaksin COVID-19 dosis 1 dan 2 kena COVID-19 paling sering, dikutip dari Kompas.com.
Baca Juga: Kasus Covid-19 Naik, ASN di Klaten Malah Terjaring Razia Masker Satpol PP