Dalam menyimpan kopi kalau bisa memang harus berada di tempat tersendiri, karena biji kopi maupun bubuk kopi jika terkena udara akan mengurai kesegaran dari kopi itu sendiri.
Maka dari itu, pilihlah wadah yang kedap udara dan pastikan wadahnya tidak bau sehingga kopi bisa awet dan selalu segar.
2. Hindari dari tempat yang berlembab
Untuk tempat yang lembab seperti menyimpan kopi dikulkas, ternyata bisa mempengaruhi biji kopi atau kopi bubuk menjadi tidak segar lagi lho.
Oleh sebab itu, sebaiknya simpanlah kopi di tempat yang kering-kering saja.
3. Perhatikan batas waktu penyimpanan