Sonora.ID - Menguap adalah kebiasaan yang sering diartikan sebagai tanda kalau seseorang sedang mengantuk.
Namun, tidak jarang ketika seseorang sudah cukup tidur ia masih tetap menguap.
Melansir dari WebMd, menguap adalah salah satu mekanisme tubuh untuk meningkatkan jumlah oksigen yang masuk ke tubuh.
Pasalnya ketika membuka mulut dan bernapas dalam-dalam, paru-paru akan lebih terisi dengan oksigen.
Sebab lainnya, menguap menjadi cara komunikasi untuk menunjukkan rasa empati dari seseorang.
Oleh sebab itu ketika seseorang menguap, maka lawan bicaranya akan ikut menguap.
Baca Juga: 6 Masalah Kesehatan Apabila Sering Menguap, Padahal Tidak Mengantuk
Namun sebenarnya, menguap tanda apa?
Berikut beberapa hal yang menjadi penyebab dari seseorang menguap, dikutip dari WebMd melalui Kompas.com.
1. Upaya tubuh untuk mendinginkan otak