Bukan hanya masuk daftar gorengan teraneh, namun ulat goreng yang disebut dengan Hon Mhai ini juga masuk daftar makanan ekstrem.
Berdasar bahan ulat sutra, makanan ini disebut-sebut memiliki rasa guring yang lezat.
Ulat goreng lain yang bisa kamu temukan di Thailand yaitu ulat bambu yang disebut dengan Rod Duan.
Banyak yang mengatakan bila gorengan ternaeh ini memiliki rasa gurih dan lebih berminyak dibanding ulat goreng lainnya.
Biasanya ulat bambu goreng disajikan bersama dengan Doritos atau Pringles.
2. Coca Cola Goreng
Entah bagaimana konsep awal makana ini. Coca Cola yang dikenal sebagai minuman bersoda dapat disulap menjadi camilan yang bisa disantap layaknya gorengan.
Awalnya sajian gorengan dari Coca Cola ini populer di Texas pada tahun 2006 yang digagas oleh Abel Gonzales Jnr.
Gorengan dengan bahan coca cola ini dicampur dengan adonan tepung seperiti adonan roti. Kemudian setelah tercampur, adonan tersebut dibebukan kemudian digoreng.
Baca Juga: Anda Pencinta Kuliner? Ini 3 Makanan Ekstrem yang Harus Anda Coba