"Saya mengapresiasi langkah langkah teman kepala sekolah dan tentunya ini dengan berakhirnya masa bakti pengurusan yang lalu dan tentu langkah cepat melakukan musyarawah berjenjang, mulai persiapan dan
ini betul musyarawah terbaik," ujarnya.
"Kami harap apa yang di lakukan di kecamatan Makassar jadi icon pemilihan K3S. Di tempat lain kami harap sebagai kadis ini secepatnya K3S bisa laksanakan secara keseluruhan dan dilakukan di tingkat kecamatan," tuturnya.
Kegiatan dengan tema sinergitas dan solidaritas untuk mewujudkan organisasi yang berkualitas melantik 6 pengurus baru Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) masa bakti 2022-2025.
Mereka adalah Ketua Muhammad Jafar, Wakil Ketua Suardi Salpin, Sekertaris M Ahmad, Wakil Sekertaris Badok, Bendahara Indarwati, dan Wakil Bendahara Rahmawati.
Baca Juga: OJK Gelar Bimbingan Teknis SITPAKD untuk Peningkatan Kapasitas Pengurus TPAKD Se-Sumutera Utara