Kemudian yang ketiga weton Senin Legi, weton ini memiliki neptu 9 dan berada dibawah naungan satriawibawa arah speksi Tunggak semi dan juga nuju Pati.
Sehingga dirinya akan baik dalam pekerjaannya dan selalu mengembangkan usaha sampingan.
Dirinya akan sedikit berbicara dan banyak bekerja, serta gemar dalam menambah ilmu pengetahuannya yang membuatnya akan selalu berinvestasi.
Juga mau bersusah-payah di hari ini untuk tenang dihari depan dan hidup enak di masa tua.
Keempat weton Rabu Pon, weton ini memiliki neptu 14 dan berada dibawah naungan Tunggak semi lakune rembulan bumi kapetak dan juga menteri sinaroja.
Dirinya sangat giat dalam bekerja serta hemat dan sederhana dalam menjalani kehidupan
Dirinya akan selalu berusaha untuk memiliki usaha sampingan, disela-sela pekerjaan utamanya dan tidak pernah menunda untuk melunasi hutang.
Serta selalu fokus untuk berinvestasi yang aman, serta menyisihkan sedikit rejekinya untuk bersedekah dan berzakat guna menyucikan hartanya dan hidup enak di masa tua.
Kemudian yang kelima weton Sabtu Legi weton ini memiliki neptu 14 dan berada dibawah naungan Tunggak semi lakune rembulan bumi kapetak dan juga menteri sinaroja.
Sehingga dirinya memiliki banyak keinginan serta kemauan untuk memiliki usaha sampingan.
Juga mengembangkan usaha tersebut guna mendapatkan bekal agar dapat berinvestasi dan hidup enak.
Dimasa tuannya dirinya akan selalu menyisihkan sebagian rezekinya untuk bersedekah dan berzakat guna menyisihkan hartanya.
Baca Juga: Jenius Sejak Lahir, Ini 5 Weton Anak Sukses Punya Masa Depan Cerah!