Sonora.ID - Setiap orang, tentu saja mendambakan gigi yang putih, dan bersih. Sebab, kebersihan gigi lah yang menjadi salah satu kunci kepercayaan diri seseorang.
Oleh sebabnya, menjaga kebersihan mulut memang penting terutama dari masalah karang gigi.
Namun, tak jarang banyak orang yang kurang menjaga kebersihan mulut sehingga menyebabkan munculnya karang gigi.
Perlu Anda ketahui jika karang gigi terbentuk akibat kotoran sisa makanan yang terkena liur di mulut.
Plak inilah yang makin lama mengeras dan menjadi karang gigi. Hal ini tak hanya membuat gigi menjadi kuning, namun karang gigi juga menyebabkan mau tak sedap pada mulut.
Nah untuk mengatasinya, orang akan berkunjung ke dokter dengan melakukan perawatan scalling.
Namun jika Anda tidak sempat berkunjung ke dokter atau mahalnya biaya scalling, kalian bisa mengatasinya dengan cara alami lho.
Dilansir dari Times Of India, berikut ini cara membersihkan karang gigi secara alami:
Lidah buaya