Sonora.ID – Berseda gurau bersama teman harusnya jadi momen yang paling membahagiakan.
Bahkan, menurut Psychology Today terkadang lelucon digunakan sebagai upaya untuk mengurangi kecemasan saat berinteraksi dengan orang banyak.
Juga, ia berfungsi untuk mencairkan suasana agar tetap terjaga kebersamaannya.
Akan tetapi, saat melemparkan candaan ke teman, kamu juga perlu tahu kalau tak semua topik obrolan bisa dibercandakan.
Dan tidak setiap orang memiliki kadar jokes yang sama dengan kita.
Ada orang yang memiliki toleransi tinggi dan bisa memahami kalau apa yang kamu katakana hanyalah sekadar bercanda.
Baca Juga: Corona Naik lagi! Ini Olahraga Paling Efektif Meningkatkan Imun Menurut Golongan Darah!
Tapi ada juga orang yang gampang tersinggung. Nah, tipe orang sensitif seperti ini cendrung mudah salah paham dengan maksud orang lain.
Kalau menurut golongan darah, ini dia urutan golongan darang paling gampang tersinggung.
Sebagai informasi, golongan darah dipercaya oleh sebagai besar orang memberikan pengaruh kepada sifat dan karakter seseorang.
Kendati demikian, sejatinya setiap orang memiliki karakter yang unik dan berbeda-beda, jadi bisa saja apa yang ditulis di bawah kurang tepat atau tidak sesuai dengan kepribadian Anda.