2. Shio Kuda
Terkenal akan fisiknya yang kuat dan jiwanya yang tangguh, jauh di lubuk hati shio Kuda, mereka juga merupakan sosok yang pemaaf.
Meski keadaan mereka tengah terluka dan berdarah-darah, jiwa ksatria dalam shio Kuda tetap membuat mereka memaafkan.
Bahkan, apabila orang yang menyakiti tersebut membutuhkan pertolongan, shio Kuda akan membantu tak pedulis sesulit apa pun kondisi mereka sendiri.
Shio Kuda melupakan kesalahan orang lain dan menganggap bahwa mereka telah memaafkan orang tersebut.
Baca Juga: 5 Shio Pemain Andal! Terkenal Doyang Mendua dan Menguras Harta Wanita
3. Shio Babi
Shio Babi termasuk dalam daftar shio paling pemaaf karena memang dari awal mereka adalah sosok shio yang santai.
Mereka hanya ingin merasa senang dan menikmati hidup. Bagi shio Babi, hidup harus dinikmati dan tak perlu dibawa ribet dan mumet.
Maka dari itu, jika ada orang yang menyakiti hati, shio Babi akan langsung memaafkan dan melupakan rasa sakit itu.