Sonora.ID - Darah tinggi atau hipertensi merupakan suatu kondisi ketika tekanan darah di dalam tubuh melampaui rata-rata angka normalnya.
Pada angka normal, tekanan darah seseorang harus berada di angka 120/80 mmHg. Apabila Anda memiliki tekanan melebihi 140/90 mmHg, maka Anda harus segera waspada.
Pasalnya, tekanan darah yang melebih 140/90 mmHg sudah termasuk sangat tinggi dan Anda pun dipastikan mengidap darah tinggi atau hipertensi.
Jika kadung sudah mengidap penyakit tersebut, Anda harus mengetahui informasi terkait 5 tanaman herbal untuk atasi darah tinggi secara alami berikut ini yang dilansir dari kompas.com.
1. Temulawak
Baca Juga: Awas, Minum Susu Bisa Sebabkan Kanker, Mitos Atau Fakta?
Tanaman herbal untuk atasi darah tinggi secara alami yang dapat Anda konsumsi mulai hari ini adalah temulawak.
Dari hasil penelitian terbukti bahwa temulawak mengandung flavonoid untuk melindungi endotel vaskular.
Bahkan, penelitian juga membuktikan bahwa temulawak yang dikombinasikan dengan seledri, kunyit, kumis kucing, dan meniran sebanyak 72 mg/kg bb dapat menurunkan darah tinggi.
2. Seledri