Ketika orang tersebut sering memohon ampun pada Tuhan, maka segala kesalahan-kesalahan yang pernah dilakukan akan bersih. Hatinya akan bersih dan jauh dari hal-hal buruk.
Ketika hati bersih, maka rezeki akan mengalir deras kepada orang tersebut.
Baca Juga: Inilah 12 Ciri Orang yang Didampingi Khodam Uang, Rezeki Melimpah Cuan di Mana-mana
4. Gemar berdoa dan berusaha
Orang yang selalu berdoa sambil berusaha dalam melakukan suatu pekerjaan dengan sungguh-sungguh termasuk ciri orang yang dikejar-kejar rezeki.
Suatu usaha tanpa doa menandakan seseorang sombong karena tidak meminta kepada Tuhan.
Sebaliknya doa tanpa usaha adalah bohong.
5. Orang yang selalu pasrah
Senantiasa berpasrah atau menyerahkan segala pertolongan dan permohonan hanya kepada Tuhan adalah ciri-ciri orang yang dikejar-kejar rezeki.
Orang-orang yang hanya bergantung kepada Tuhan, maka rezeki akan selalu menghampirinya tanpa perlu susah payah.
Demikianlah ciri orang yang dikejar-kejar rezeki menurut Primbon Jawa. Anda mengalami salah satunya?