Sonora.ID - Payudara perempuan akan berubah seiring waktu, penyebabnya bisa karena peristiwa alam yang meliputi pubertas dan kehamilan.
Putingnya sendiri tidak berubah warna, tetapi area melingkar kulit yang mengelilingi setiap puting (areola) dapat berubah.
Seringkali perubahan warna pada areola bersifat jinak. Namun, ada kalanya perubahan warna puting membutuhkan perhatian medis.
Baca Juga: Ladies, Gak Perlu Insecure Lagi! Ini 3 Keuntungan Punya Payudara Kecil, Sudah Tahu?
Penyebab puting payudara menjadi gelap
Dikutip dari Medical News Today, berikut penyebab puting payudara menjadi gelap antara lain:
- kontrasepsi oral
- masa pubertas
- kehamilan
- bulu di sekitar puting