Baca Juga: Sumber Racun di Keluarga, Ibu Jangan Nekat Simpan 3 Bahan Ini di Kulkas!
Jika freezer sudah banyak bunga es maka mau tidak mau kita harus membersihkannya.
Nah kalau bingung cara menghilangkan bunga es secara cepat, kamu bisa simak ulasannya di bawah ini.
Gunakan kipas angin
Cara ini terbilang sederhana, kamu hanya perlu meletakkan kipas angin dan biarkan mengarah ke dalam freezer dalam keadaan pintu terbuka.
Nanti es akan meleleh dengan sendiri.
Jika menggunakan kipas terlalu merepotkan, kamu bisa menggunakan 2 cara ini:
Kain panas dengan alkohol gosok
Menghilangkan bunga es dengan cepat bisa kamu lakukan dengan cara meletakkan kain panas yang sudah ditetesi alkohol gosok.
Alkhol gosok disini disebut sebagai alkohol isopropil.