Golongan darah A berada diurutan ketiga sebagai sosok yang banyak disayangi orang-orang.
Pemilik golongan darah A akan memberikan perhatian dan rasa kasih sayangnya secara diam-diam.
Mereka tak ingin orang lain tahu apa yang telah mereka lakukan.
A ingin segala sesuatunya berjalan sesuai dengan rencananya.
Baca Juga: HRD Cari Karyawan Tangguh dan Mental Baja? Cuma 2 Golongan Darah Ini Jawabannya
Pemilik golongan darah B terbilang sosok yang cuek dari yang lainnya.
Mereka bahkan cenderung egois kepada orang-orang di lingkungannya.
Golongan darah B sosok yang mandiri, dan tak pernah ingin bergantung pada banyak orang.
B selalu percaya bahwa dirinya bisa mendapatkan apa yang diinginkannya dengan cara yang dimilikinya.
Banyak orang yang menganggap sifat keras B ini adalah hal yang salah.
Padahal, tak ada salahnya bersikap dan berpendirian teguh seperti golongan darah B bukan?