6 Negara Penghasil Timah Terbesar di ASEAN, Keren Indonesia Salah Satunya!

6 September 2022 12:00 WIB
6 Negara Penghasil Timah Terbesar di ASEAN (ilustrasi)
6 Negara Penghasil Timah Terbesar di ASEAN (ilustrasi) ( MIND ID)

Negara penghasil timah terbesar di ASEAN yang pertama adalah Indonesia.

Melansir dari US Geological Survey, pada 2019 lalu Indonesia berhasil menghasilkan 77,5 ribu ton timah. Pada 2020, Indonesia menghasilkan 66 ribu ton timah.

Produksi timah di Indonesia kebanyakan digunakan untuk kebutuhan domestik.

Namun timah juga diekspor untuk memenuhi sekitar 30 persen kebutuhan timah dunia.

Di dunia, Indonesia berada di urutan kedua negara penghasil timah terbesar setelah Cina.

Sekitar 96 persen timah di tanah air diproduksi oleh PT Timah yang berbasis di Bangka Belitung dan laut lepas.


2. Myanmar

Di urutan kedua negara penghasil timah terbesar di ASEAN ada Myanmar.

Pada 2019 dan 2020 lalu, Myanmar berhasil menghasilkan masing-masing 42 ribu dan 33 ribu ton timah.

Timah diproduksi di sebelah timur Myanmar, tepatnya di Provinsi Man Maw yang berbatasan dengan China.

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm