Disamping itu orang dengan weton ini dikenal cerdas, penurut dan jarang marah.
Minggu Wage selalu ingin unggul dengan orang disekitarnya, ketika ada orang yang berhasil, weton ini juga ingin sukses seperti orang lain.
Karena hal tersebut menjadikan weton ini menjadi kesayangan dewa rezeki atau uang.
Weton Minggu Wage memiliki wawasan yang luas dan memiliki kecerdasan diatas rata-rata, pintar menghibur orang-orang yang sedang bersedih.
Weton ini juga memiliki keberuntungan waseso segoro, yang artinya memiliki keberuntungan yang luas.
Kamis Kliwon
Weton Kamis Kliwon memiliki neptu 16, Kamis Kliwon berada dibawah naungan Wasesa Segoro ilmu latipan dan tulus banyu, Waseso Segoro artinya banyak rezeki, baik budi pekertinya.
Sedangkan ilmu latihan yang artinya pandai dalam segala bidang ilmu dan tulus, baik orangnya, ikhlas dan beruntung dalam urusan pekerjaan.
Baca Juga: 5 Weton Terlahir Sebagai Pemimpin! Punya Segalanya Harta Takhta Wanita
Selasa Wage
Selasa memiliki neptu 3 sedangkan Wage memiliki neptu 4 jadi total neptu weton ini adalah 7. Weton ini memiliki sifat lakuning bumi dan mantri sinaroja.
Sifat lakuning bumi adalah memiliki sifat yang tabah, baik amanah, suka melindungi sesama dan juga orang yang suka mengalah.
Sementara sifat mantri sinaroja adalah mampu mengerjakan sesuatu yang diperintahkan dengan baik, pemaaf, penurut juga setia.
Weton Selasa Wage ini dibawah naungan satrio wibowo sehingga mudah untuk mendapatkan sesuatu terutama masalah kemuliaan.
Karena berada di bawah naungan satrio wibowo ini, weton ini menjadi kesayangan dewa rezeki atau uang.
Jumat Kliwon
Weton Jumat Kliwon memiliki neptu 14, weton ini berada dibawah naungan tunggak semi, yang bermakna, selalu mendapatkan rezeki atau rezekinya lumintu.
Selain itu, weton ini juga di bawah naungan nohan rembulan, yang bermakna hidupnya diselimuti keberuntungan dan kesejahteraan.
Baca Juga: Dapat Jackpot di Awal September! Saldo ATM 5 Weton Ini Bakal Membengkak Tembus Dua Digit