Artis Sophia Latjuba diketahui memiliki darah keturunan yang beragam. Ayahnya keturunan Bugis, Arab, Banyuwangi.
Sementara sang ibu adalah keturunan Jerman, Austria, Jugoslavia, Hungaria dan Yahudi. Kabarnya, orang tua Sophia Latjuba berbeda agama.
Ketika berumur 10 tahun, Sophia pun diminta untuk memilih agama yang akan dianutnya. Akhirnya, Sophia memutuskan untuk menganut agama Kristen.
3. Marini Soerjosoemarno
Pemilik nama asli Kanjeng Raden Ayu Soemarini Soerjosoemarno adalah keturunan Yahudi dan Belanda.
Tumbuh di keluarga Yahudi, Marini termasuk orang yang taat ibadah. Kendati begitu, ketika hendak menikah dengan ayah Lukman Sardi, Marini masih menganut Kristen.
Lalu, ia pun memutuskan untuk pindah agama Islam.