Berperan sebagai Yesus di film Tanda Tanya, Agus tampak mendalami perannya itu. Akibatnya, Agus menerima kontroversi keras.
Ditambah lagi, Agus bermain peran untuk kisah Yesus yang meninggal dunia di kayu salib.
4. Maudy Koesnaedi di film Ave Maryam
Seorang artis beragama Muslim, Maudy Koesnaedi sempat bermain peran sebagai seorang biarawati di film Ave Maryam.
Ketika menjadi seorang biarawati, Maudy menerima pujian karena aktingnya yang sangat nyata meski ia adalah seorang Muslim.
5. Joko Anwar
Sutradara Pengabdi Setan 2, Joko Anwar adalah seorang aktor beragama Muslim. Joko
Anwar pernah memainkan peran sebagai seorang pastor, pemimpin ibadah agama Katolik di dalam film.
Kala itu, Joko Anwar menjadi pastor yang memimpin misa di sebuah Gereja Katolik.
6. Aditya Zoni
Dalam memainkan peran, Aditya sangat mendalami karakter. Ia menjadi seorang nasrani di sebuah film.
Tidak hanya itu, Aditya juga memakai kalung salib saat menjalani kesehariannya. Atas kebiasaannya yang baru, aktor itu membuat keluarganya kaget.
7. Endhita Wibisono
Edhita berperan sebagai seorang janda dalam film Tanda Tanya. Baginya, ini adalah tantangan baru.
Sebagai seorang janda, Edhita pindah agama ke Katolik meski ia adalah umat Islam. Itulah 7 artis Islam jadi ‘Kristen’ dalam sebuah film, bagaimana menurut Kamu?