Ciri Buku Fiksi:
-Bersifat imajinatif atau khayalan
-Isinya tidak bisa dibuktikan secara ilmiah
-Tidak menggunakan sistem penulisan yang baku
-Bertujuan sebagai hiburan
-Diselipkan pesan moral
Baca Juga: 11 Perbedaan Sel Hewan dan Sel Tumbuhan, dengan Pengertiannya
Ciri Buku Non Fiksi:
-Menggunakan bahasa formal
-Dilengkapi dengan data