Mereka berdua sama-sama berasal dari Jerman.
3. Tahapan Pembelahan
Sel Mitosis terdiri dari lima tahapan, yaitu profase, metafase, anafase, telofase, dan sitokinesis.
Sementara meiosis terdiri dari tahapan yang lebih panjang yaitu profase I, metafase I, anafase I, telofase I, profase II, metafase II, anafase II, dan telofase II.
4. Hasil Pembelahan
Adapun dua anak sel yang dihasilkan pada mitosis. Dua anak sel itu bersifat diploid (2n) dengan informasi genetik yang identik.
Dalam hal ini sel anak mitosis memiliki jumlah kromosom yang sama dengan induknya.
Sementara itu, ada 4 sel anak yang bersifat haploid pada meiosis (n) dengan jumlah kromosom anak setengah dari jumlah kromosom induknya.
Pada meiosis materi genetiknya tidak sama dengan induknya sebab mengalami rekombinasi genetik.
5. Kariokinesis