Setelah memperkenalkan nama, selanjutnya adalah menjelaskan latar pendidikan Anda.
Jelaskan juga alasan mengapa Anda memilih fakultas tsb dan apa saja yang Anda pelajari selama di bangku kuliah.
Tentu ini akan sangat membatu penilaian HRD, apakah Anda layak atau tidak untuk bekerja di perusahaannya.
Pengalaman kerja atau organisasi
Bagi fresh graduate yang belum memiliki pengalaman kerja. Anda bisa menceritakan pengalaman organisasi atau pengalaman magang Anda.
Keterampilah khusus
Agar lebih meyakinkan HRD bahwa Anda adalah kandidat yang tepat, makan jelaskan pula ketrampilan yang Anda miliki, tentunya yang relevan dengan pekerjaan yang Anda lamar.
1. Contoh Perkenalan Diri saat Interview Kerja
Baca Juga: 10 Contoh Pertanyaan Interview User dan Tips Menjawabnya! 99% Lolos
Perkenalkan nama saya Debbyani Nurinda. Saya lulus dari Universitas Pembangunan Negara Yogyakarta pada tahun 2018.