Sonora.ID- Berikut ini adalah ulasan tentang apa saja manfaat daun sirsak bagi kesehatan tubuh.
Siapa yang tak tahu dengan buah sirsak? namun tak hanya buahnya saja yang memiliki rasa dan manfaat bagi kesehatan.
Ternyata daun sirsak juga memiliki segudang manfaat bagi kesehatan tubuh kita.
Cara menikmati daun sirsak tersebut yaitu dengan cara merebus daun sirsak lalu diminum.
Khasiat minum air rebusan daun sirsak ini bahkan bisa mengatasi dan mencegah berbagai macam penyakit.
Baca Juga: 4 Manfaat Lidah Buaya untuk Wajah dan Cara Menggunakannya
Dilansir dari sajiansedap.grid.id, air rebusan daun sirsak juga mengandung senyawa acetogenin annonaceous (AGE).
Sebuah studi tentang kanker payudara menunjukkan, AGE dapat membantu sel kanker tersebut. Selain itu, kadar sitotoksik dari air daun sirsak juga dapat melawan sel-sel pada berbagai jenis kanker.
Selain bermanfaat untuk mengobati penyakit kanker, terdapat beberapa manfaat daun sirsak lainnya bagi kesehatan tubuh.
Dilansir dari sajiansedap.grid.id, simak ulasannya berikut ini: