Baca Juga: 6 Contoh Kesimpulan Makalah yang Baik dan Benar Lengkap dengan Panduan Menulis Kesimpulan
Contoh Cover Makalah yang Baik dan Benar
1. Contoh cover makalah tugas sekolah (SD/SMP/SMA)
Berikut contoh cover makalah dengan format untuk tugas sekolah:
Formatnya:
1. Judul: Nilai-nilai karakter berdasarkan Pancasila
2. Maksud dan tujuan: Makalah ini sebagai salah satu tugas pada mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan
3. Logo sekolah: masukkan logo sekolah
4. Identitas Penulis:
- Hendra Maulana
- No Absen. 2
- Kelas X C
5. Identitas Lembaga dan Tahun Pembuatan:
SMA N 100 Jakarta
Jakarta
2021
2. Contoh cover makalah untuk tugas kuliah
Contoh cover makalah di atas memiliki format sebagai berikut:
1. Judul: Sistem Ekonomi Indonesia
2. Sub Judul: Perbedaan Sistem Ekonomi 10 Negara di Asean
3. Maksud dan tujuan: Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Sistem Ekonomi Indonesia)
4. Logo Sekolah:
5. Identitas Penulis ada 10 penulis (sesuai urutan nomor induk)
6. Identitas Lembaga dan Tahun Pembuatan:
Program Studi S1 Ilmu Administasi Negara
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Universitas Airlangga
Surabaya
2014
3. Contoh cover makalah untuk skripsi, tesis, atau disertasi
Berikut contoh cover makalah dengan format untuk skripsi:
Formatnya:
1. Judul: Unsur-unsur intrinsik dalam naskah drama "Syifahu Albanadiki" dalam antologi Ad Dunya Bi Khairin Karya Ibrahim Sa'id Abu Siyam Analisis Struktural Robert Stanton
2. Maksud dan tujuan: skripsi
3. Logo universitas
4. Identitas Penulis:
5. Identitas Lembaga dan Tahun Pembuatan:
Program studi...
Fakultas...
Universitas..
Kota (...)
Tahun
Demikian beberapa contoh cover makalah yang baik dan benar untuk tugas sekolah, kuliah hingga skripsi, tesis dan disertasi. Semoga bermanfaat.
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.