Mereka yang berada di bawah tanda kuda sering meremehkan orang-orang di sekitar dan sering kehilangan banyak teman.
3. Shio Ular
Faktanya, orang-orang di bawah shio ular itu pemarah, mudah curiga dan sensitif yang membuat orang lain tidak tahan.
Mereka tidak pernah mengatakan apa yang mereka curigai, sehingga hanya sedikit orang yang bisa membaca pikiran mereka.
Meski mereka tampaknya tidak peduli, tapi dalam hati mereka marah.
Tidak peduli apa yang mereka lakukan, shio ular akan memilih pola praktis dan analitis.
Fokus yang mereka punya digunakan untuk memperhatikan detail terkecil di mana mereka dapat melihat 100 kesalahan dalam sekejap.
Sifat pilih-pilih dan keinginan mereka untuk mengungkapkan perasaan batiniah yang membuat mereka sulit bergaul.
Jika shio ular emosi, maka ia tak segan untuk main tangan kepada orang lain.
Baca Juga: 5 Shio Diramal Bakal Jatuh Miskin, Kikir dan Pelit Penyebabnya!