Sonora.ID - Berikut ini adalah kumpulan contoh pidato Bahasa Sunda tema perpisahan yang bisa jadi referensi. Semoga bermanfaat.
Dalam bahasa Sunda, teks pidato disebut sebagai biantara.
Dalam Buku Pembelajaran Siswa Rawayan Basa Sunda untuk SMA/SMK/MA/MAK Kelas XI oleh Suhandi, S.S (2022) biantara adalah aktivitas berbicara atau menjelaskan suatu perkara di depan khalayak umum.
Saat menyampaikan pidato atau biantara, bahasa yang digunakan biasanya formal dan umumnya disampaikan dalam kegiatan resmi.
Salah satunya perpisahan.
Berikut adalah beberapa contoh pidato tema perpisahan dalam bahasa Sunda dikutip dari berbagai sumber.
Baca Juga: Contoh Puisi Bahasa Sunda Lengkap dengan Arti Bahasa Indonesianya!
1. Pidato Tema Perpisahan oleh Wali Murid Siswa Kelas IX
Assalamu'alaikum wr.wb.
Bapa kepala sekolah miwah bapa sareung ibu guru nu di pihurmat. Kitu deui sakumna rerencangan sakola sadayana nu di pikacinta.