5 Agensi Terbesar di Korea Selatan yang Menaungi Artis-artis Ternama

21 Oktober 2022 14:00 WIB
Ilustrasi YG Entertainment
Ilustrasi YG Entertainment ( Allkpop )

Selanjutnya, agensi terbesar di Korea Selatan yaitu JYP Entertainment yang 2 tahun lebih muda dibanding SM.

Agensi ini 2 tahun lebih muda dibandingkan SM.

Beberapa artis terbaik yang berhasil diterbitkan oleh agensi ini antara lain Stray Kids, Got7, dan Twice. Selain itu, anak perusahaan mereka juga pernah menangani MBLAQ, Two X, dan Day6.

Baca Juga: Pilarnya NCT! Ini 10 Lagu Populer Ciptaan Mark NCT, Mana Favorit Kamu?

3. YG Entertainment

YG Entertainment adalah agensi yang menaungi BLACKPINK, iKON, TREASURE, dan Winner. Agensi asal Korea Selatan ini dibentuk pada tahun 1996 dan memiliki sub label yang bernama THE BLACK LABEL pada tahun 2015.

Diketahui agensi yang satu ini salah satu perusahaan agensi hiburan yang terbilang jarang mengorbitkan artis, tetapi sekalinya mengorbitkan artis akan sukses besar. 

YG Entertainment berhasil menghasilkan pendapatan senilai 266 miliar won dan laba bersih senilai 7,6 miliar won. Harga saham perusahaan ini saat ini tercatat pada level 49.200 per lembar. 

4. Big Hit Entertainment

Big Hit Entertainment menjadi salah satu perusahaan terbesar yang mencetak kesuksesan baru di industri musik Korea Selatan.

Sebab, ternyata agensi ini bukan hanya menaungi BTS dan TXT, tetapi juga sejumlah artis hits lainnya, seperti 2AM, Homme, dan Lim Jeong Hee.

5. KakaoM

Sebelum bernama kakaoM, agensi yang satu ini memiliki nama LOEN Entertainment.

Adapun kakaoM fokus pada industri musik yang kini berhasil merangkul empat perusahaan besar, seperti Play M Entertainment dan Cre Ker Entertainment.

Itulah sederet agensi terbesar di Korea Selatan. Selain nama di atas, masih banyak lagi nama agensi-agensi besar lain di Korea Selatan.

Baca Juga: Daftar Istilah dalam K-pop dan Artinya, Yakin Sudah Jadi K-popers?

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm