Sonora.ID - Inilah beberapa contoh Twibbon Hari Sumpah Pemuda yang diperingati setiap tanggal 28 Oktober.
Di tahun 2022, Hari Sumpah Pemuda jatuh pada Hari Jumat.
Hari Sumpah Pemuda diperingati sebagai pengingat besarnya peran pemuda Indonesia dalam memperjuangkan kemerdekaan.
Pada 28 Oktober 1928, Sumpah Pemuda diucapkan sebagai hasil dari Kongres Pemuda II yang dilaksanakan pada 27-28 Oktober 1928 sebagai naskah yang menyatukan bangsa Indonesia.
Adapun salah satu cara merayakan Hari Sumpah Pemuda yaitu seringkali diramaikan oleh masyarakat Indonesia untuk saling mengingatkan semangat juang pemuda Indonesia melalui ucapan Sumpah Pemuda.
Selain itu, peringatan lainnya seperti membuat twibbon Hari Sumpah Pemuda dan menggunggahnya di sosial media.
Twibbon sendiri merupakan gambar kecil yang dapat dimuat ke dalam profil media sosial seperti facebook, twitter, instagram, dan lainnya.
Twibbon ini bertujuan sebagai cara untuk mendukung suatu kampanye.
Daripada penasaran, berikut ini beberapa referensi link twibbon Hari Sumpah pemuda yang dilansir dari www.twibbonize.com. Yuk simak:
Baca Juga: 30 Twibbon Hari Santri 2022 Lengkap dengan Tema dan Makna Logo