Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "Inilah Perbedaan Utama dari Body Serum dan Body Lotion".
Kulit menjadi salah satu bagian tubuh yang membutuhkan perawatan ekstra untuk menjaga keindahannya.
Salah satu cara terbaik untuk merawat kulit tubuh adalah dengan memberikannya pelembab khusu kulit.
Umumnya pelembab kulit terbuaty dari bahan kombinasi antara air tipe minyak dengan emolien.
Untuk mendapatkan perawatan kulit terbaik Anda harus memilih pelembab yang sesuai dengan kondisi kulitmu.
Baca Juga: 12 Cara Menghilangkan Bekas Gigitan Nyamuk yang Membandel di Kulit
Salah satunya produk kecantikan untuk kulit adalah Body serum dan Body lotion.
Memilih Body Serum atau body lotion untuk kebutuhan perawatahn kulit yang benar dan tepat sangat dianjurkan untuk dilakukan.
Agar pemasalahan kulit dapat terselesaikan dan kulit menjadi sehat peting untuk mengetahui perbedaannya.
Kedua produk ini sebenarnya secara fisik hampiur serupa namun keduanya tetap memiliki perbedaan.