Sonora.ID - Berikut ini kita akan membahas jenis kata tanya dan contoh kalimatnya. Simak dengan baik ya.
Tak bisa dipungkiri bahwa untuk mengetahui informasi, memastikan informasi atau bahkan menilai sebuah informasi pasti kita membutuhkan kalimat tanya.
Kalimat tanya yang tepat adalah kalimat yang menanyakan apa yang seharusnya ditanyakan.
Kalimat tanya yang tepat bisa membuahkan jawaban yang dikehendaki juga dengan tepat.
Berdasarkan buku Bahasa Indonesia: Tataran Semenjana Kelas X, Kalimat tanya atau kalimat interogatif merupakan kalimat yang isinya menanyakan sesuatu atau seseorang.
Kalimat tanya dibentuk untuk memancing respons yang berupa jawaban (Tarigan, 1985: 22).
Kalimat tanya bisa dibentuk dengan menggunakan formula 5W + 1H (What, Who, When, Where, Why, How) yaitu kata tanya apa, siapa, kapan, di mana, mengapa dan bagaimana.
Inilah penjelasan dari setiap kata tanya dalam bahasa Indonesia lengkap dengan contohnya.
Baca Juga: Apa Itu Kalimat Efektif? Berikut Pengertian, Ciri-ciri dan Contohnya
1. Kata tanya apa