7 Jenis Kata Tanya Lengkap dengan Contoh Kalimatnya

10 November 2022 15:33 WIB
Ilustrasi Jenis Kata Tanya Lengkap dengan Contohnya
Ilustrasi Jenis Kata Tanya Lengkap dengan Contohnya ( Pixabay)

Kata tanya 'di mana' berfungsi untuk menanyakan sebuah tempat atau kebaradaan.

Sedangkan kata tanya 'mana' digunakan untuk menanyakan pilihan.

Contoh kata tanya 'mana' dan 'dimana':

  • Yang mana?
  • Manakah jawaban yang menurutmu benar?
  • Di mana tempat tinggalmu?
  • Ke mana ayah pergi?
  • Dari mana kamu berasal?

5. Kata tanya mengapa dan kenapa

Kata tanya 'mengapa' dan 'kenapa' berfungsi untuk menanyakan alasan.

Contoh kata tanya 'mengapa' dan 'kenapa':

  • Kenapa kamu tidak masuk sekolah?
  • Kenapa harimau makan daging mentah?
  • Kenapa pemanasan global bisa terjadi?
  • Mengapa orang-orang itu melakukan demo?
  • Mengapa amendemen Undang-Undang Dasar dilakukan?

6. Kata tanya bagaimana

Kata tanya 'bagaimana' bertujuan untuk menanyakan alasan.

Contoh kata tanya 'bagaimana':

  • Bagaimana upaya pelesatrian hewan?
  • Bagaimana cara membudidayakan tanaman buah pala?
  • Bagaimana manusia purba bertahan dari kondisi lingkungan yang ekstrem?
  • Bagaimana teori Darwin menjelaskan evolusi?
  • Bagaimana cara diet yang tidak membahayakan tubuh?

Baca Juga: 10 Contoh Kata Benda Abstrak, Lengkap dengan Pengertian dan Contoh Kalimat

7. Kata tanya berapa

Kalimat tanya 'berapa' digunakan untuk menanyakan jumlah benda, hewan, manusia tau mungkin lainnya.

Inilah contoh kata tanya 'berapa':

  • Berapa harga baju ini pak?
  • Berapa lama kamu akan pergi?
  • Berapa jumlah keuntungan yang didapatkan?
  • Berapa orang yang ikut karya wisata minggu depan?
  • Berapa banyak jumlah hyena dalam satu kelompok?

Itulah jenis kata tanya lengkap dengan contoh kalimatnya.

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm