1. Buka aplikasi peramban di ponsel Anda, lalu buka pranala https://ib.bri.co.id/ib-bri/ atau dengan mengeklik ini.
2. Login ke Internet Banking BRI dengan memasukkan user ID dan password, lalu masukkan kode OTP yang masuk ke email.
3. Saat sudah berhasil masuk, pergi ke menu “Layanan Nasabah”
4. Pilih “Aktivasi mTOKEN”
5. Pastikan dan cek apakah Nomor Aktivasi di layar Internet Banking sudah sama dengan "Nomor Aktivasi" pada SMS.
6. Masukkan Nomor Aktivasi mToken dan ketuk “Kirim”.
7. Aktivasi mTOKEN selesai.
8. Menu “Aktivasi mTOKEN akan muncul jika nasabah sudah sukses melakukan registrasi m-Token.
Baca Juga: Cara Cek Saldo BRI lewat SMS, ATM, dan BRImo: Praktis dan Efisien
warna cat rumahNah, demikian tadi cara mendapatkan mTOKEN BRI tanpa ke bank. Praktis bukan?
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News