4. 100 ml sirup gula
5. 500 ml susu murni
6. Es batu
Cara Membuat Eggnog
Baca Juga: Resep Variasi Pisang Goreng , Gurih Manis Camilan Nikmat Dipagi Hari
1. Siapkan mangkuk besar dan masukkan seluruh biji vanilla ke dalamnya. Lalu, tambahkan kuning telur dan sirup gula
2. Jika seluruh bahan sudah ada di dalam mangkuk, kocok menggunakan mixer sampai pucat, kurang lebih selama 2-3 menit
3. Kemudian, tambahkan krim dan susu. Kocok kembali sampai seluruh bahan tercampur dengan rata
4. Lalu, isi cerek besar menggunakan es batu. Saring seluruh campuran Eggnog
5. Selanjutnya, aduk perlahan sampai bagian luar cerek terasa dingin. Jika sudah, tuangkan ke dalam gelas untuk menyajikan Eggnog
Itulah 5 langkah yang bisa dilakukan untuk membuat Eggnog; tidak sulit sama sekali kan?
Segera kreasikan di dapur rumah kamu nanti untuk menyambut hangatnya natal dengan segelas Eggnog.
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.