Ingat, mesin EDC yang digunakan merupakan EDC milik BCA.
Baca Juga: Simak! Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Aplikasi Paling Mudah
2. Lewat BCA Mobile
Apabila kamu tak ingin mengunjungi mesin EDC, kamu bisa melakukan cara praktis lainnya yakni dengan BCA Mobile.
- Unduh aplikasi BCA Mobile di Playstore atau App Store.
- Jika sudah kamu bisa mengaktifkan aplikasi BCA Mobile di ponsel
- Apabila BCA Mobil sudah aktif, kamu bisa mengecek dengan membuka aplikasi tersebut dan memilih menu Info Saldo Flazz
- Kemudian, kamu bisa melanjutkannya dengan mengaktifkan fitur NFC di ponsel
- Tempelkan kartu Flazz di belakang HP
- Tunggu beberapa saat sampai muncul jumlah saldo yang di miliki
Ingat, kamu bisa mengecek e-money dengan cara ini jika HP kamu sudah tersedia fitur NFC saja.
3. Lewat mesin ATM
Kamu juga bisa cek saldo Flazz lewat mesin ATM yang tersedia di beberapa tempat.
- Pertama kmau masukkan kartu BCA FLazz ke mesin ATM
- Tanpa perlu mengetik apapun maka secara otomatis mesin ATM akan langsung menampilkan saldo yang dimiliki
- Jika sudah mengecek, jangan lupa untuk tekan tombol selesai di kartu BCA Flazz
Itulah beberapa cara cek saldo Flazz BCA, mudah bukan?
Baca Juga: Cara Cek Saldo BRI lewat SMS, ATM, dan BRImo: Praktis dan Efisien
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News