Sonora.ID - Dalam pelajaran Kimia ketika duduk di bangku sekolah, salah satu materi yang dipelajari adalah mengenai sifat larutan.
Ada larutan yang sifatnya asam, basa, dan juga garam, sehingga memiliki ciri-ciri yang juga berbeda, bahkan larutan-larutan ini kerap digunakan atau dimanfaatkan dalam kehidupan sehari-hari.
Berikut ini adalah 7 contoh larutan asam, basa, garam dalam kehidupan sehari-hari.
Larutan Asam
Seperti namanya, larutan yang satu ini cenderung memiliki rasa asam atau masam, dan memiliki pH kurang dari 7.
Ciri larutan asam adalah:
Baca Juga: Heboh Teror Air Keras, Berikut Bahayanya Jika Terpapar Pada Kulit
Contoh larutan asam dalam kehidupan sehari-hari adalah:
Bisa dibilang larutan basa memiliki sifat dan ciri yang berkebalikan dari larutan asam, berikut ini adalah ciri larutan basa: