"Saya ucapkan selamat kepada para penerima penghargaan. Semoga Kemenag terus jaya dan memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat," harap Sutarmidji seraya menutup amanat Menag RI.
Kegiatan tersebut juga dirangkaikan dengan penyematan Satya Lencana Karya
Satya oleh Gubernur Kalbar dengan didampingi Kepala Kantor Wilayah Kemenag Provinsi Kalbar, Dr. H. Muhajirin Yanis, M.Pd.I.
Selain menyelenggarakan Upacara, Kemenag Kalbar juga mengadakan pemotongan tumpeng oleh Kakanwil Kemenag Kalbar yang diserahkan oleh Gubernur. Kegiatan tersebut ditutup dengan foto bersama jajaran Kemenag Kalbar.
Baca Juga: Lasem Pererat Khazanah Budaya Madura di Kalimantan Barat
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.