Tak hanya pelit dengan diri sendiri, sekalipun ada teman mereka yang kesulitan, shio ini sangat pelit dan enggan meminjamkan uang kepada orang yang membutuhkan.
Shio Macan memang dikenal sebagai shio yang mendominasi, bersemangat, dan selalu murah hati kepada semua orang.
Meski begitu, shio yang satu ini mempunyai sifat yang sangat pelit. Tak hanya untuk dirinya, ia bahkan sangat pelit terhadap keluarga dan rekan dekatnya.
Hal ini tentu saja sangat terlihat oleh orang-orang disekitarnya.
Karena sifat dan karakter buruk yang dimilikinya, shio Macan kerap disebut sebagai shio yang hidup melarat di usia senja karena kikir waktu muda.
Baca Juga: 5 Shio Punya Bakat Terpendam Jadi Orang Sukses, Pintar Cari Peluang
Ayam jantan rupanya termasuk shio yang dikenal paling pelit. Dalam kehidupannya sehari-hari, shio ini akan memilih yang termurah lantaran dirinya dikenal sangat hemat.
Meski begitu, ia memiliki penghasilan yang cukup besar dalam bekerja sehingga memiliki kemampuan yang kuat untuk menabung.
Saking hematnya, ia juga akan kejam terhadap orang lain dan akan menghitung setiap pengeluaran untuk waktu yang lama.
Tak heran jika shio ini mempunyai kebiasaan diam-diam menghitung uang di kamar mereka.
Selanjutnya, shio yang sangat pelit yakni ship ular. Ular sendiri merupakan tanda bahaya dan licik. Shio ini sangat menghargai uang di atas segalanya.
Kebiasaan sifat pelit yang selalu terlihat dari shio ini yaitu ia akan enggan menghabiskan uang sepeserpun ketika pergi dengan orang lain.
Ia juga akan menyiapkan beribu alasan supaya orang lain membayar.
Selain itu, orang-orang bertanda Ular lebih suka meminjam dari orang lain daripada meminjamkan kepada orang lain.
Demikian adalah ulasan terkait shio paling kikir dan pelit sehingga mereka hidup sengsara dan melarat di usia tua.