Dia menuturkan pada hari Kamis (26/1/2023) warga setempat melakukan gugur gunung membersihkan puing-puing longsoran tersebut.
Ia menjelaskan, kegiatan gugur gunung tersebut akan dilanjutkan pada esok hari karena masih banyak sisa puing-puing longsoran.
“Sudah bisa terbuka setengah, namun untuk kendaraan roda 4 harus berhati-hati saat lewat,” ungkap Agung.
“Kondisi rumah sudah mepet longsoran, apabila tidak segera ditangani dan ada hujan susulan itu berbahaya,” pungkasnya.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News