Jika ini terjadi maka crumple zone justru berjalan dengan baik.
Meski mobil saat ini memiliki crumple zone, bukan berarti pengemudi sepenuhnya aman dari dampak tabrakan.
Dikutip Kompas.com, Dealer Technical Support Dept. Head PT Toyota Astra Motor (TAM) menjelaskan jika kendaraan berjalan pada kecepatan tinggi, maka crumpel zone tidak akan cukup untuk meredam efek tabrakan.
"Sebab, jika kecepatan over, mau safety zone sekuat apapun pasti efeknya akan parah," ucap Didi.
Itulah pengertian dan fungsi dari crumple zone yang ada di mobil.
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News