Peran Tanah Bagi Kehidupan dan Komponennya, Materi IPA Kelas 9 SMP

28 Februari 2023 11:38 WIB
Peran tanah bagi kehidupan.
Peran tanah bagi kehidupan. ( Freepik)

Fungsi utama dari tanah adalah sebagai media tumbuhnya tumbuhan. Selain itu, tanah juga menjadi tempat hidup bagi hewan serta mikroorganisme tanah (kelompok protozoa dan bakteri).

2. Sebagai Penyedia Keperluan Manusia

Selanjutnya, tanah juga berfungsi sebagai penyedia keperluan manusia, contohnya, sebagai bahan bangunan, sebagai tempat manusia melakukan segala aktivitasnya, bahan baku pembuatan barang kerajinan, dan penunjang kehidupan.

3. Sebagai Penyedia dan Penyaring Air

Peran tanah yang terakhir bagi kehidupan adalah sebagai penyedia dan penyaring air. Hal ini karena sumber air terdapat di dalam tanah.

Oleh sebab itu, untuk memperoleh air tanah biasanya manusia akan membuat sumber dengan menggali tanah. Air tanah banyak dimanfaatkan oleh tumbuhan, hewan, dan manusia.

Itulah informasi lengkap mengenai peran tanah bagi kehidupan manusia serta komponen-komponen yang ada di dalamnya.

Baca Juga: 10 Jenis Tanah di Indonesia dan Persebarannya, Lengkap dengan Ciri Cirinya

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm