Tulisan Alhamdulillah yang Benar: Arab, Latin Beserta Artinya

1 Maret 2023 11:10 WIB
Tulisan Alhamdulillah yang Benar: Arab, Latin Beserta Artinya
Tulisan Alhamdulillah yang Benar: Arab, Latin Beserta Artinya ( )

Berikut ini tulisan Alhamdulillah yang benar:

  • Tulisan Alhamdulillah arab dengan harokat : اَلْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِّ الْعَالَمِينَ
  • Tulisan Alhamdulillah arab tanpa harokat : الحمد لله رب العالمين
  • Latin : Alhamdulillahi Rabbil 'Aalamiin
  • Artinya : Segala puji bagi Allah, Tuhan seluruh alam.

Dengan begitu, Anda bisa mempelajari bagaimana penulisan detailnya supaya tidak terjadi kesalahan.

Arti kata Alhamdulillah

Mengutip Ensiklopedia Al-Qur’an Kajian Kosakata, alhamdulillah berasal dari kata “hamd” yang merupakan bentuk masdar dari kata "hamida-yahmadu-hamdan".

Kata alhamdulillah terdiri atas tiga huruf, yaitu ha, mim, dan dal, dengan bentuk madaha yang memiliki arti memuji.

Alhamdulillah juga artinya sama dengan hamdalah, yaitu ditujukan kepada yang dipuji atas sikap dan perbuatan yang baik.

Baca Juga: Arti Alhamdulillah, Lengkap dengan Makna dan Keutamaannya

Makna kata Alhamdulillah

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), alhamdulillah terdiri dari dua pemaknaan, makna yang pertama adalah artinya ungkapan atau menyatakan rasa syukur karena telah menerima karunia Allah (artinya segala puji bagi Allah).

Kedua adalah alhamdulillah dapat diungkapkan sebagai pujian kepada Allah Swt yang dibaca sebagai rangkaian dzikir yang berbunyi Subhanallah, Alhamdulillah, dam Allahuakbar.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm