Sonora.ID - Bukan hanya berguna sebagai bahan dapur untuk menyedapkan makanan, bawang putih dengan berbagai kandungan di dalamnya nyatanya bisa menjadi bermanfaat untuk kesehatan dan obat untuk mengobati berbagai penyakit yang menyerang manusia.
Mengutip dari buku Manfaat Bawang Putih bagi Kesehatan, per 100 gram bawang putih mengandung karbohidrat sekitar 1 gram; 4 kalori; 0,1 gram serat; 0,2 gram protein; dan 0,1 milligram mangan.
Selain itu, bawang putih juga mengandung sekitar 0,9 milligram vitamin C; 0,4 mikrogram selenium; 5,4 milligram kalsium, dan juga mengandung oligosakarida, flavonoid, asam amino.
Dengan kandungan tersebut bawang putih dapat mengatasi berbagai masalah kesehatan seperti kolesterol, wasir, jerawat hingga bisul.
Khusus dalam artikel ini kita akan belajar bersama mengenai cara mengobati bisul dengan bawang putih.
Baca Juga: 7 Makanan yang Tidak Boleh Dimakan Saat Haid dan Efeknya Jika Dikonsumsi
Cara Mengobati Bisul dengan Bawang Putih
1. Konsumsi Secara Mentah
Cara yang pertama adalah dengan mengonsumsinya secara mentah. Cara ini dinilai efektif untuk menyembuhkan bisul.
2. Tempelkan Bawang Putih