Sonora.ID - Cara registrasi kartu Tri merupakan pendaftaran identitas diri yang wajib dilakukan oleh calon pelanggan kartu Tri.
Cara registrasi kartu Tri ini penting diketahui bagi Anda yang hendak membeli nomor Tri baru.
Tujuan registrasi adalah sebagai perlindungan terhadap tindakan kejahatan dan aksi penyalahgunaan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab, seperti kejahatan terorisme, penipuan, informasi spamming, dan kejahatan siber.
Karena jika tidak didaftarkan, kartu tidak akan dapat digunakan. Registrasi kartu Telkomsel cukup mudah, karena bisa dilakukan melalui layanan website, SMS, hingga telepon.
Daripada penasaran, berikut ini penjelasan mengenai cara registrasi kartu Tri:
Syarat registrasi kartu Tri
Sebelum mengetahui cara registrasi kartu tri, penting untuk mengetahui syarat registrasi kartu 3 terlebih dahulu:
Bagi pengguna WNI (Warga Negara Indonesia)
-KTP-Elektronik
-Kartu Keluarga (KK)