Sonora.ID – Konjungtivitis atau mata merah biasanya menyebabkan sakit mata dan gatal akibat peradangan selaput transparan yang melapisi kelopak dan bola mata.
Pada umumnya konjungtivitis disebabkan oleh infeksi, bakteri atau virus yang dapat dengan mudah ditularkan ke orang lain.
Yuk simak berikut adalah penyebab mata merah dan cara mengatasinya :
Penyebab Mata Merah
Penyebab Mata Merah Menurut Klinik Cleveland adalah peradangan pada pembuluh darah yang melapisi mata atau konjungtiva membuatnya semakin terlihat.
Peradangan ini bisa timbul disebabkan oleh beberapa hal:
Menurut Mayo Clinic pengobatan untuk mengatasi mata merah berfokus untuk mengurangi gejala yang muncul :
Mata merah bisa dihilangin dalam beberapa hari tanpa perlu pengobatan khusus.
Namun, sangat penting untuk mengetahui penyebab mata merah agar Anda bisa mendapatkan pengobatan yang tepat dan tidak menularkannya ke orang lain.
Selain itu, jika mata merah terus berlanjut dan memburuk, Anda disarankan untuk segera menemui dokter agar dapat dilakukan penanganan yang tepat.
Penulis: Dwi Ardhina Putri Amalia
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.
Baca Juga: 9 Cara Mengatasi Mata Lelah Lengkap dengan Gejala dan Penyebabnya