15. Headhunter = posisi pekerjaan yang bertugas mencari kandidat perusahaan yang baru
16. Incentive = upah tambahan
17. Intern = magang dan biasa dilakukan oleh mahasiswa semester akhir atau freshgraduate
18. Key Performance Indicator (KPI) = indikator penilaian kerja karyawan
19. Leave = cuti atau libur
20. Minutes of Meeting (MoM) = pengingat meeting agar peserta dapat menindaklanjutti hasil diskusi dan melakukan eksekusi setelahnya
Baca Juga: Penggunaan Many dan Much dalam Bahasa Inggris dan Contoh Kalimat
21. Net salary = gaji bersih setelah dipotong kewajiban atau beban
22. Notice period = waktu antara pengajuan pengunduran dengan hari terakhir bekerja
23. Objective and Key Results (OKR) = kerangka kerja dengan tujuan yang ditetapkan dan memiliki hasil sebagai tolok ukur pertama
24. Onboarding = proses orientasi perusahaan di mana pegawai baru untuk berkenalan dengan budaya dan sistem kantor
25. Offboarding = proses penutupan akses data bagi karyawan yang akan meninggalkan kantor
26 One-on-one meeting = pertemuan manajer dan anggota tim secara personal
27. Pitching = meyakinkan target pasar menggunakan teknik pemasaran yang tepat
28. Predecessor = proses penyerahan jabatan dari satu orang ke karyawan baru untuk menggantikan posisinya
29. Profit = pendapatan perusahaan
30. Quarter = periode untuk menentukan target pencapaian individu dan dibagi menjadi empat bagian dalam satu tahun, yaitu Q1, Q2, Q3, dan Q4
31. Reimburse = penggantian biaya yang sudah dikeluarkan oleh karyawan
32. Remuneration = kompensasi, termasuk gaji dan bonus
33. Resign = berhenti bekerja
Baca Juga: Perbedaan Can dan Could dalam Bahasa Inggris, Lengkap dengan Contohnya
34. Revenue = pendapatan atau pemasukan perusahaan yang belum dipotong biaya modal dan lainnya
35. Standard Operational Procedure (SOP) = aturan standard karyawan dalam melakukan suatu pekerjaan
36. Successor = orang yang menggantikan orang lain dalam mengemban tugas dan tanggung jawab
37. Take Home Pay = merujuk pada nominal yang diterima dalam periode tertentu
38. Timeline = perencanaan waktu karyawan dalam mengerjakan suatu proyek
39. Turnover = dinamika keluar-masuk karyawan di suatu pekerjaan yang ditentukan dalam periode tertentu. Semakin sering terjadi pergantian, maka tingkat turnover perusahaan pun semakin tinggi
40. Workflow = alur kerja
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.