11 Pola Aliran Sungai dan Karakteristiknya: Materi Geografi

4 April 2023 14:50 WIB
Ilustrasi pola aliran sungai dan karakteristiknya.
Ilustrasi pola aliran sungai dan karakteristiknya. ( Pixabay/David Mark)

Sonora.ID - Sungai adalah aliran air yang besar dan biasanya buatan alam. Aliran sungai akan menyusun pola tertentu yang disebut dengan pola aliran sungai.

Pola aliran pada sungai ini dipengaruhi oleh morfologi dan struktur geologi tempat sungai mengalir, demikian seperti dijelaskan dalam buku Geografi: Jelajah Bumi dan Alam Semesta oleh Hartono.

Seiring berjalannya waktu, pola arus sungai akan bercabang dan beradaptasi dengan kondisi lingkungan sekitar karena perkembangan sistem jaringan di sungai.

Baca Juga: Contoh Soal OSN Geografi SMA, Lengkap dengan Kunci Jawabannya

Pola Aliran Sungai dan Karakteristiknya

Adapun sejumlah pola dalam aliran sungai beserta karakteristiknya dirangkum dari Gramedia yakni sebagai berikut.

1. Pola aliran dendriktik

Pola aliran dendritik pada sungai memiliki cabang aliran yang menyerupai garis-garis pada penampang daun.

Pola ini dipengaruhi oleh litologi homogen dan struktur aliran yang dikendalikan oleh jenis batuan.

Tekstur aliran dipengaruhi oleh ketahanan batuan terhadap erosi yang akan mempengaruhi pembentukan cekungan sungai.

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm