-Pilih "Informasi". Klik "Mutasi Rekening".
-Tunggu struk transaksi ATM BCA keluar.
Baca Juga: 7 Jenis Kartu ATM BCA yang Masih Beroperasi: Biaya Admin dan Fitur
2. Cara cek mutasi BCA di Teller
Nasabah juga bisa datang ke kantor cabang terdekat untuk mutasi BCA di teller. Berikut langkah-langkahnya:
-Datang ke kantor cabang BCA terdekat dengan membawa buku tabungan dan kartu identitas berupa KTP.
-Ambil nomor antrean untuk Teller.
-Saat dipanggil, sampaikan kepada petugas Teller untuk mencetak mutasi rekening Anda.
-Tunggu proses pencetakan mutasi rekening Anda.
3. Cara cek mutasi BCA lewat BCA Mobile
Selanjutnya, nasabah juga dapat mengakses BCA Mobile untuk cek mutasi BCA. Begini langkahnya:
-Buka aplikasi BCA Mobile. Klik "m-BCA".